Sabtu, 24 Maret 2012

Fakta dari makNa ungkapan HATI dibalik mAdInG


Sore hari 25 Maret 2012, Kediri Mall kembali dihebohkan dengan perang mading.
Tim jurnalis blog kita juga tak lupa mencari ungkapan hati dari para peserta, salah satu target kita adalah SMA 1 Nganjuk.
“ Persiapan yang kami lakukan untuk membuat mading ini sejak 3 minggu yang lalu. Pembuatan mading yang berbentuk robot memiliki berbagai makna tersendiri, Penggabungan dari robot dan gatutkaca bermakna adanya sikap berani dan kesatria.
Berbagai warna yang terlukis di dalam mading ini juga memiliki berbagai makna, warna biru melambangkan sponsor Flexi dan warna merah melambangkan sponsor Honda,
Dan untuk artikel pada mading ini berisi berbagai artikel modern ethnic seperti pembuatan batik, teknologi modern dan berbagai kebudayaan Indonesia.”

 Ouw,...jadi mading ini banyak banget ya maknanya, dan tentunya juga hasil karya para peserta hlo...
Lalu bagaimana kesan dan pesannya ya ?? hmm,...yuuk kita dengarkan.

“ Sebelumnya kami merasa sangat senang dan bahagia dengan adanya acara ini, tetapi menurut kami tempat pemameran mading terlalu sempit daripada tahun kemarin.”
hmm,,....ternyata tempatnya kurang luas, nah,...bagi panitia Final Party School Contest VI 2012,  para peserta mading berharap agar tahun depan menyedikan tempat yang luas untuk perang mading.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar